Pages
▼
Arif Setyo Budi, Penari Satu Kaki di Hari Disabilitas Internasional di CFD Malang
Pengalaman yang luar biasa, dan tentu inspirasi yang tak pernah padam.
Saya bertemu dengan Mas Arif, yang hanya memiliki satu kaki, dan beliau tetap berkarya lewat break dance. Bisa dibayangkan bagaimana optimisme dan keyakinan beliau?
Saya bertemu beliau di acara Konjigema Institute di CFD Malang (6/12) di Hari Disabilitas Internasional.
"Untuk ibu, bapak-masyarakat,
Jika kami mampu menjelaskan dengan lugas tentang diri kami
Kami tidak memiliki kekurangan
Kami sempurna, seperti manusia pada umumnya
Karena kita dari Tuhan yang sama
Jangan jauhi kami! Jangan asingkan kami!
Beri kami tempat untuk berkarya dan berkontribusi bagi ibu pertiwi
Kami hanya butuhkan satu, yaitu kasih sayangmu
Maka kami akan mengguncang dunia"
Ini salah satu alasan kenapa kita harus terus menulis/berkarya!
Baca selengkapnya...http://sandibrand.com/2015/12/07/arif-setyo-budi-penari-satu-kaki-di-hari-disabilitas-internasional/
No comments:
Post a Comment